4 Cara Alami Membuat Kulit Lembab Dan Bersih

Cara alami membuat kulit lembab dan bersih. Memiliki kulit yang lembab, bersih dan cerah merupakan dambaan semua orang terutama kaum hawa. Ya kulit yang lembab, bersih dan cerah akan sangat menunjang penampilan dan membuat orang menjadi lebih percaya diri, namun untuk mendapatkan kulit yang lembab bukanlah perkara yang mudah.

Banyak orang yang ingin mendapatkan kulit yang lembab dan bersih, namun faktanya justru kulit mereka rusak. Hal ini dikarekana karena pemakaian kosmetik yang tidak sesuai dengan jenis kulit mereka. Jika sudah seperti ini lebih baik anda konsultasi pada dokter spesialis kulit agar kondisi kulit anda tak semakin buruk.

Untuk mendapatkan kulit yang lembab, bersih dan cerah sebenarnya anda bisa menggunakan cara sederhana dan alami. Mau tau bagaimana caranya? Yuk kita simak cara alami membuat kulit lembab dan bersih.
4 Cara Alami Membuat Kulit Lembab Dan Bersih

1. Air putih

Cara pertama tentu dengan menggunakan air putih. Ya kulit kulit kering dikarenakan kekurangan cairan atau dehidrasi. Untuk mengatasi hal ini tentunya kita diharuskan untuk memperbanyak minum air putih. Dengan asupan  air yang cukup akan membuat kulit selalu lembab dan bersih terbebas dari berbagai masalah kulit seperti jerawat, komedo dan lain sebagainya.

2. Jus lemon

Tak perlu diragukan lagi akan khasiat lemon untuk kecantikan kulit. Ya lemon sering dimanfaatkan untuk perawatan dan untuk mengobati berbagai masalah kulit. Gunakan lemon untuk masker wajah anda. Diamkan selama kurang lebig 10 menit setelah itu anda bersihkan dengan air hingga bersih. Lemon sangat efektif untuk membersihkan kulit.

3. Susu

Sasu dapat dijadikan sebagai cleanser kulit wajah anda. Susu merupakan bahan alami yang dapat menverahkan dan membersihkan kulit. Gunakan susu sebagai salah satu bahan alami perawatan kulit anda.

4. Madu

Seperti halnya lemon atau susu, madu juga bahan alami yang sering digunakan untuk perawatan kulit wajah. Memang tak perlu diragukan lagi akan manfaat madu untuk kecantikan. Madu dapat mengatasi berbagai masalah kulit seperti jerawat, komedo, kulit berminyak dan lain sebagainya. Gunakan madu sebagai masker wajah anda secara teratur.

Demikianlah 4 cara alami membuat kulit lembab dan bersih. Dengan cara alami tersebut anda tak perlu harus mengeluarkan banyak biaya, dan tentunya cara diatas tersebut merupakan cara tanpa resiko. Semoga informasi diatas bermanfaat. Terimakasih.

wdcfawqafwef